Saturday, March 30, 2013

Cara Mengetahui Sudah Berapa Lama Komputer Dinyalakan


Cara Mengetahui Sudah Berapa Lama Komputer Dinyalakan - Hallo sahabat semuanya .. pada kesempatan ini blog Berita HarianKu 2017, akan sharing informasi terbaru hari ini yang berjudul Cara Mengetahui Sudah Berapa Lama Komputer Dinyalakan .. untuk informasi seputar DP BBM dan Kata - Kata mutiara / Mutiara Cinta / Mutiara Islami / tips dan trik blog / software / MP3 / MP4 / Photoshop tutorial dan artikel menarik lainnya .. bisa sobat temukan di blog DP BBM 23 ( seputar DP BBM dan Kata - Kata Mutiara cinta terbaru ) dan MP4U ( seputar tips dan trik / tutorial / mp3 / mp4 / lirik lagu / etc ) silahkan kunjungi jika tertarik dan selamat membaca :)


lihat juga


Cara Mengetahui Sudah Berapa Lama Komputer Dinyalakan

Batasilah penggunaan komputer anda. Jangan menyalakan komputer lebih dari 5 jam karena dengan terlalu lamanya kita menyalakan komputer dapat mengakibatkan panas yang berlebih atau overheating pada setiap komponen. Sehingga dapat menyebabkan heatsink rusak ,dan bukan hanya itu saja komponen harddisk juga dapat mengalami pemuaian akibat panas. Dan semua itu akan berakibat fatal untuk kelangsungan hidup komputer kesayangan anda. Jika komputer anda belum terinstall aplikasi CoreTemp maka installah aplikasi tersebut untuk dapat memantau suhu pada komputer anda. Selain CoreTemp ada juga aplikasi
yang sejenis yaitu SpeedFan, kedua aplikasi ini hampir mempunyai kegunaan yang sama yaitu dapat membaca suhu panas komputer. Untuk lebih jelasnya CoreTemp dapat membaca Digital Thermal Sensor (DTS) lebih akurat daripada sensor thermal diode pada setiap core. DTS melaporkan seberapa dekat jarak suhu operasional terhadap suhu maksimal aman yang diperbolehkan dalam prosesor . Sehingga semakin kecil  jarak antara suhu operasional terhadap suhu maksimal aman maka akan semakin berbahaya bagi operasional komputer.

Sedangkan cara kerja SpeedFan adalah untuk membaca suhu motherboard dan harddisk ,membaca tegangan listrik dan kecepatan kipas serta dapat memantau status harddisk. Kemampuan SpeedFan juga dapat memantau dan mengatur kecepatan kipas untuk komputer kita. Silahkan dipilah dan dipilih aplikasi mana yang ingin anda gunakan. Tinggal cari saja googling ke google, banyak kok situs yang mengarahkan kepada kita untuk mendownload aplikasi tersebut.

Adakah cara untuk memantau suhu panas pada komputer tanpa bantuan software? Setahu saya tidak ada namun untuk anda yang belum memilki salah satu software yang tadi sudah saya sebutkan diatas alangkah baiknya kalian menggunakan cara ini cara mengetahui berapa lama komputer sudah dinyalakan Cara yang satu ini berguna buat anda yang terlalu keasyikan di depan komputer tanpa memperhatikan sudah berapa jam kah komputer yang sedang anda gunakan itu menyala saat pertama kali booting. Silahkan simak langkah-langkahnya di bawah ini.

1. Klik tombol start kemudian ketikan cmd pada kotak search programs and files
2. Lalu klik cmd.exe akan terbuka tampilan command prompt dengan tampilan seperti gambar di bawah ini.


3. Ketiklah systeminfo lalu tekan enter


4. Lihatlah tulisan yang sudah ditandai dalam gambar di bawah ini, itulah informasi mengenai jam berapa komputer anda pada saat dinyalakan. Sekian





Itulah Artikel Hari ini mengenai Cara Mengetahui Sudah Berapa Lama Komputer Dinyalakan
terimakasih bagi sobat yang sudah membaca Cara Mengetahui Sudah Berapa Lama Komputer Dinyalakan .. mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sobat semua .. ok next admin rasa di cukupkan dulu perjumpaan kita kali ini .. samapai jumpa di jam berikutnya :) ..

Sobat Baru saja sedang membaca artikel Cara Mengetahui Sudah Berapa Lama Komputer Dinyalakan dan artikel ini url permalinknya adalah https://beritaharianku-2017.blogspot.com/2013/03/cara-mengetahui-sudah-berapa-lama.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat !!! ..



Berita HarianKu 2017 - adalah sebuah blog gratis dan sederhana yang menyajikan berbagai informasi seputar DP BBM, Kata Cinta, Kata Mutiara Cinta, Kata Mutiara Islami, Blogger, Tutorial, Tips dan Trik, MP3, MP4, Software, PhotoShop, PhotoScape, Lirik Lagu, Windows10, Gadget Terbaru dan TerUpdate 2017 yang diambil dari berbagai sumber, lengkap dengan link sumber aslinya di setiap artikel yang di publish !!!



Dan untuk mengetahui / melihat daftar list postingan ( list artikel ) di blog BeritaHarianKu 2017 .. sobat bisa klik ( kunjungi ) halaman Sitemap

SHARE THIS