Saturday, December 12, 2015

Inilah Cara Mudah Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Asma


Inilah Cara Mudah Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Asma - Hallo sahabat semuanya .. pada kesempatan ini blog Berita HarianKu 2017, akan sharing informasi terbaru hari ini yang berjudul Inilah Cara Mudah Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Asma .. untuk informasi seputar DP BBM dan Kata - Kata mutiara / Mutiara Cinta / Mutiara Islami / tips dan trik blog / software / MP3 / MP4 / Photoshop tutorial dan artikel menarik lainnya .. bisa sobat temukan di blog DP BBM 23 ( seputar DP BBM dan Kata - Kata Mutiara cinta terbaru ) dan MP4U ( seputar tips dan trik / tutorial / mp3 / mp4 / lirik lagu / etc ) silahkan kunjungi jika tertarik dan selamat membaca :)


lihat juga


Inilah Cara Mudah Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Asma

Apa itu penyakit asma.??
Penyakit asma berasal dari kata yang diambil dari bahasa Yunani asthma yang berarti "sulit bernapas". Sedangkan secara umum penyakit asma merupakan suatu jenis penyakit gangguan pernapasan, terutama pada paru-paru. Sehingga asma biasa dikenal luas sebagai "suatu penyakit sesak napas".

Sesak napas ini terjadi karena adanya penyempitan saluran pernapasan akibat adanya aktivitas berlebihan terhadap rangsangan tertentu.
Hidup sehat tanpa asma?? Mungkinkah ??..


Jawabannya sangat mungkin karena banyak pula orang yang menderita penyakit asma tetapi hidupnya seperti orang normal yang tidak menderita penyakit asma.
Tentunya hal ini dapat dilakukan dengan mudah, bila si penderita asma melakukan hal-hal berikut ini..

  • Hidup teratur sesuai kesehatan dan anjuran dokter
  • Menjaga pola makanan yang dikonsumsinya setiap hari
  • Olahraga sesuai dengan anjuran dokter
  • Mengetahui dengan pasti apa yang menyebabkan terjadinya serangan asma pada diri si penderita dan sebisa mungkin menghindari faktor pemicu asma
  • Menghindari stres dan beban pikiran berlebihan
  • Tidak memaksakan diri untuk mengikuti gaya hidup seperti orang-orang sehat
  • Membawa obat-obatan pertolongan pertama untuk berjaga-jaga bila terjadi serangan asma mendadak
Baca  juga gejala dan penyebab terjadinya serangan asma yang sudah saya post sebelumnya.
Semoga bermanfaat..Salam sehat...!!!


Itulah Artikel Hari ini mengenai Inilah Cara Mudah Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Asma
terimakasih bagi sobat yang sudah membaca Inilah Cara Mudah Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Asma .. mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sobat semua .. ok next admin rasa di cukupkan dulu perjumpaan kita kali ini .. samapai jumpa di jam berikutnya :) ..

Sobat Baru saja sedang membaca artikel Inilah Cara Mudah Mencegah Dan Mengatasi Penyakit Asma dan artikel ini url permalinknya adalah https://beritaharianku-2017.blogspot.com/2015/12/inilah-cara-mudah-mencegah-dan.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat !!! ..



Berita HarianKu 2017 - adalah sebuah blog gratis dan sederhana yang menyajikan berbagai informasi seputar DP BBM, Kata Cinta, Kata Mutiara Cinta, Kata Mutiara Islami, Blogger, Tutorial, Tips dan Trik, MP3, MP4, Software, PhotoShop, PhotoScape, Lirik Lagu, Windows10, Gadget Terbaru dan TerUpdate 2017 yang diambil dari berbagai sumber, lengkap dengan link sumber aslinya di setiap artikel yang di publish !!!



Dan untuk mengetahui / melihat daftar list postingan ( list artikel ) di blog BeritaHarianKu 2017 .. sobat bisa klik ( kunjungi ) halaman Sitemap

SHARE THIS